09 September 2017

Growth Chart WHO

CARA MENGGUNAKAN GRAFIK PERTUMBUHAN WHO

🚼Tentukan umur
🚼Tentukan panjang badan (di bawah 2 tahun) atau tinggi badan (di atas 2 tahun)
🚼Tentukan berat badan.

💠Tentukan angka yang berada pada garis horisontal / mendatar pada kurva.
Garis horisontal pada beberapa kurva pertumbuhan WHO menggambarkan umur dan panjang / tinggi badan
💠Tentukan angka yang berada pada garis vertikal/lurus pada kurva.
Garis vertikal pada kurva pertumbuhan WHO menggambarkan panjang/berat badan, umur, dan IMT.
💠Hubungkan angka pada garis horisontal dengan angka pada garis vertikal hingga mendapat titik temu (plotted point).
Titik temu ini merupakan gambaran perkembangan anak berdasarkan kurva pertumbuhan WHO.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar